Nikmat Allah SWT

Published on

Penulis

Share Article

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

سبحان الله العظيم عدد خلقه ومداد كلماته ورضا نفسه وزنة عرشه

Maha Sempurna Allah SWT menciptakan…
siapa yang bisa menyebutkan, satu saja dari makhluk ciptaan Allah, lalu sebutkan pula apa hikmah dibalik penciptaannya?

Sangat mudah, karena tidak satu pun yang Allah swt ciptakan tanpa hikmah tersembunyi…
Hanya saja untuk mengetahui hikmah tersembunyi diperlukan ilmu yang cukup, salah satunya IMAN dan HUSNUDZ DZON terhadap Allah swt…

Nyamuk, semut, bahkan yang lebih kecil dari keduanya… Gajah, jerapah, bahkan yang lebih besar dari keduanya… Bumi, bulan, matahari, bahkan juga yang belum diketahui oleh manusia…
Gunung meletus, gempa bumi, bahkan yang lebih dahsyat dari keduanya… hingga koruptor, pencuri, perampok, atau siapapun yang kita anggap buruk akhlaknya… semuanya menyimpan hikmah yang tersembunyi.

Sebagai orang beriman kewajiban kita hanyalah YAKIN BAHWA ALLAH SWT YANG MENCIPTAKAN ITU SEMUA, DAN ITU TIDAK SIA-SIA DAN BUKAN TANPA RENCANA

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp