Pembukaan Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) di Pondok Modern Al-Barokah pada hari Jumat (10/5) terlaksana dengan lancar. Dimulai pada pukul 07:00 WIB dipimpin oleh 4 komandan peleton di tiap-tiap barisan santri.

K.H. Drs. Rasyidin Ali Said, Pimpinan Pondok menegaskan betapa berharganya nikmat setiap detik yang telah Allah berikan dengan memanfaatkannya sebaik mungkin.

Panitia juga mempersembahkan beberapa penampilan guna menyemarakkan pembukaan PORSENI, Mulai dari Grand Opening, Gymnastic, Karate, hingga Tabloe.

Harapannya dari penyelenggaraan Porseni ini dapat menyeleksi kemampuan dan minat Santri dalam bidang olahraga & Seni di Pondok Modern Al Barokah.

You May Also Like

Kemuliaan Seseorang Itu Di Dasari Oleh Adab Dan Ilmu Bukan Karena Keturunannya

Nasehat ulama dalam menilai seseorang, telah berkata al imam Assyafi’i radhiallahu anhu…

Taharrak Fa-Inna Fil Harakati Barakah

 AYO OLAHRAGA………….   Taharrak Fa-Inna Fil Harakati Barakah (Bergeraklah, karena setiap gerakan…